Desa Sukapura terletak di kaki gunung Bromo wilayah kabupaten Probolinggo Jawa Timur, yang merupakan lokasi terakhir yang dapat dijangkau oleh bus bus wisata dari luar daerah, dan penumpang yang akan mengadakan wisata Bromo
Kami tawarkan paket wista ground handling untuk travel agent agent dari luar daerah yang akan mengadakan wisata Bromo untuk rombongan domestik sekolah, maupun rombongan dari perusahaan, yang melalu jalur Probolinggo, dengan berhenti di terminal bus Sukapura, atau di lokasi lain di seluruh Probolinggo Jawa Timur.
dengan susunan acara sebagai berikut
01.00 – 03.00 penjemputan dari teminal Sukapura atau dio daerah lain di Probolinggo Jawa Timur
naik ke lokasi untuk melihat matahari terbit
06.00 -08.00 setelah melihat matahari dilanjutkan jalan jalan di lautan pasir naik kuda, mengunjungi kawah bromo (selama pandemi kunjungna ke bibir kawah Bromo ditutup dengan alasan mematuhi protokol covid 19), dilanjutkan mengunjungi lokasi bukit teletubies, setelah itu dilanjutkan mengunjungi pasir berbisik dan setalh itu dilanjutka untuk berhentei di lokal restaurant atau di hotel untuk sarapan
09.00 antar kembali bus yang parkir di ke Sukapura
11.00 Program selesai
Termasuk
1. Angkutan lokal, seperti jeep atau elf tergantung ketersediaan kendaraan
2. Guide lokal
3. Tiket masuk
4. Sarapan pagi (menu tergantung permintaan)
Tidak termasuk
1. Segala sesuatu yang tidak ada dalam kontrak
Keterangan lebih lanjut silakan hubungi kami